Past Tense + Used To – Kelas 5 SD – Note 1

THEN AND NOW

Vocabulary :

  • School items
  • technology and communication

Grammar :

  • Simple Past Tense (regular & irregular verbs) : Statements, Questions, Short answers
  • Used to + Verb

Simple past tense 

Simple past tense adalah kalimat yang digunakan untuk mengungkapkan suatu kejadian yang terjadi di masa lampau dan selesai atau berakhir di masa lampau juga.

RUMUS:

(+) Subject + verb 2 + complement
(-) Subject + did + not + verb 1
(?) Did + subject + verb 1

terdapat dua jenis verb yang digunakan dalam simple past tense, yaitu regular verb yang artinya kata kerja beraturan, dan irregular verb yang artinya kata kerja tidak beraturan.

Regular Verb

Pada verb ini, setiap kata kerja selalu ditambahkan akhiran -ed, -d atau -ied setelah kata kerja dasar atau kata kerja bentuk pertama. Namun, kamu perlu perhatikan beberapa aturan ini ya!

  • Jika kata kerjanya berakhiran -e, tambahkan saja -d. contoh: move menjadi moved.
  • Jika kata kerjanya berakhiran konsonan, tambahkan saja -ed. Contoh:
    dump menjadi dumped.
  • Untuk kata kerja yang berakhiran -y, -y biasanya berubah menjadi –i jika mengikuti konsonan, lalu tambahkan -ed. Contoh: cry menjadi cried.

REGULAR VERB

VERB 1 VERB + d/ed
Live Lived
Use Used
Play Played
Watch Watched
Borrow Borrowed
Finish Finished
Follow Followed
Need Needed
Reply Replied
Cry Cried
Try Tried
Practice Practiced
Prepare Prepared
Move Moved
Receive Received
Reply Replied
Study Studied
Want Wanted
Visit Visited
Talk Talked

Irregular verb

Sesuai dengan artinya, yaitu kata kerja tidak beraturan, maka verb ini berubah dari bentuk kata kerja pertama. Namun, irregular verb pun terbagi menjadi 3 jenis. Kamu dapat membedakannya
dengan melihat tabel ini:

  • Verb 1, verb 2, dan verb 3 bentuknya tidak sama
  • Verb 2 dan verb 3 tidak berubah dari verb 1, dan pada akhir kata tidak ditambahkan apapun
  • Verb 2 dan verb 3 bentuknya sama namun berbeda dengan verb 1

IRREGULAR

VERB

VERB 1 VERB 2
Find Found
Write Wrote
Wear Wore
Ring Rang
Have Had
Do Did
Go Went
Drive Drove
Ride Rode
Buy Bought
Bring Brought
Feed Fed
Pay Paid
Wake Woke
Teach Taught
Win Won
Shake Shook
Spend Spent
Sit Sat
Stand Stood

STATEMENTS

Example:

  • She wrote a short story about her dad last year.
  • They spent their time at home during quarantine yesterday.
  • He worked hard last Monday.

QUESTIONS

Example:

  • What did you do last week? I went to my aunt’s house.
  • How did he spend his holiday? He cooked at home.
  • Who performed at the show? The circus performed at the show.
  • Why did they do it? Because they liked it.

SHORT ANSWERS

Example:

  • Did Nini and Nana play hide and seek? Yes, they did. / No, they didn’t.
  • Did Bony win the prize? Yes, he did. /No, he didn’t
  • Did Lucia want a medal? No, she didn’t. / Yes, she did.

USED TO

Example:

(+) Jane used to get good scores.
(-) Jane didn’t use to get good scores.
(?) Did Jane use to get good scores? Yes, she did. / No, she didn’t.

USED TO

Subject : I / You / They / We / She / He / It

POSITIVE SETENCE Subject + USED TO + Verb1
NEGATIVE SENTENCE Subject + didn’t + USE TO + Verb 1
INTERROGATIVE SENTENCE Did + Subject + USE TO + Verb 1?